Pada hari kamis, tanggal 21 Agustus 2025 Desa Wadas mengadakan berbagai rangkaian acara dalam rangka memperingati dan memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia ke 80 Tahun bersama seluruh masyarakat Desa Wadas..
Kegiatan tersebut diantaranya yaitu Senam bersama, Jalan Santai, dan santunan Lansia..
Dalam kegiatan jalan santai, hadiah utamanya yaitu 1 unit sepeda listri, 1 unit mesin cuci, 1 unit Tv Led, 3 ekor kambing, dan berbagai macam barang elektronik lainnya..
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook